ISI PEMBANGUNAN KABUPATEN TANA TIDUNG 2025-2030

TANA TIDUNG Berdaya Saing,Adil,dan Sejahtera

Visi ini diwijudkan melalui 5 (lima) MISI PEMBANGUNAN yaitu:

  1. Meningkatkkan kualitas sumber daya manusia.
  2. Membangun infrastruktur dan mendorong kemandirian desa.
  3. Meningkatkan pemberdayan ekonomi,sosial,dan budaya
  4. Mewujudkan tata kelola pemerintah yang baik dan profesional
  5. Menjaga keamanaan,kertertiban,dan kelestarian lingkungan